1. Bersihkan terlebih dahulu bibir dengan kain bersih yang telah dibasahi air hangat.
2. Setelah bibir benar-benar bersih, gunakan pelembab bibir.
3. Aplikasikan foundation tipis pada seluruh bibir agar lipstik lebih tahan lama dan menempel pada bibir.
4. Bentuk bibir dengan menggunakan pinsil bibir yang berwarna senada dengan lipstik.
5. Sapukan lipstik berwarna merah ke seluruh bibir. Usahakan pelan-pelan jangan sampai keluar dari garis bibir.
6. Apabila Anda merasa lipstik terlalu tebal, bisa dihapus dengan menggunakan kuas lipstik agar tidak berantakan.
7. Jangan lupa untuk menyesuaikan warna merah lipstik dengan warna kulit Anda. Untuk yang berkulit terang, warna merah apa saja cocok untuk Anda. Sedangkan untuk kulit yang gelap, sebaiknya pilih warna merah yang gelap juga.
Comments :
0 komentar to “Bibir Merah Dan Seksy”
Posting Komentar